Vespa Mendapat Tempat Di Kejurda Balap Motor Jabar



Seri  1 Event Kejurda Balap Motor IMI Jabar Gubernur Cup 2012 minggu depan akan digelar disirkuit Gery Mang Subang.
11 kelas wajib yang dilombakan telah ditentukan dalam rapat IMI Jabar bersama 5 Club penyelenggara dan 3 kelas supporting race yang direkomendasi oleh rapat terserbut adalah Vespa (scooter) NBR Open, bebek s/d 120cc 2 T open dan Sport s/d 150 cc Open, dan Maksimal 14 kelas secara kesuluruhan yang boleh dibuka oleh tiap Club penyelenggara.  Meskipun kemungkinan tidak semua CLub penyelenggara akan membuka 3 kelas tersebut termasuk kelas Vespa.

Sembilan Seri Yamaha Cup Race 2012

 



Yamaha kembali menggelar kejuaraan balap motor sebanyak sembilan seri dalam Yamaha Cup Race (YCR) 2012 dimulai di Medan, 22 April mendatang.
"YCR pada tahun ini fokus pada pengembangan para pebalap muda dan mendidik mereka menjadi pebalap profesional. Konsepnya 'racetainment', jadi ada balapan dan hiburan yang bisa diikuti klub, komunitas dan keluarga. Kualitas YCR tahun ini lebih dari sebelumnya," kata Ari Wibisono, Manajer Motorsport Yamaha Indonesia, di Jakarta, Kamis.